Skip to main content

Posts

Showing posts from January 12, 2020

Cara DSM Hair Grass

DSM HAIR GRASS Ada 2 cara dalam menanam tanaman aquascape yang bisa dilakukan, pertama menanam langsung kedalam air ketika aquascape selesai di design. Cara ini memiliki beberapa kelebihan diantaranya tanaman tidak perlu di pindahkan dan kita tinggal menunggu tanaman beradaptasi didalam tank. Untuk kekurangan metode ini, pertumbuhan tanaman sesuai dengan perlengkapan yang kita gunakan seperti, lampu, substrat, pupuk makro, mikro, co2 dan kualitas air. Jika semua kebutuhan tercukupi maka tanaman akan cepat tumbuh, lalu masalah alga juga sering menyerang tanaman pada metode ini. Metode ke 2 yaitu menanam secara DSM atau dengan cara kering. Menanam secara DSM sama halnya seperti kalian menanam tanaman darat dengan sedikit perbedaan tehnik menanam yang akan di jelaskan di bawah ini. Menanam Hair Grass Pertama siapkan tanah, bisa tanah liat atau tanah yang banyak dijual di toko tanaman. Kalau didaerah saya namanya tanah lembang, mungkin bisa berbeda nama di tempat