SAURURUS CERNUUS Kebutuhan Cahaya: Tinggi Kebutuhan CO2 : Sangat diperlukan Struktur Tanaman: Batang Keluarga: Saururaceae Genus: Saururus Wilayah: Amerika Utara Lokasi: Tenggara A.S. Ukuran: Lebar batang individu: 5-15cm Tingkat Pertumbuhan: Lambat Saururus cernuus di kenal juga dengan nama lain Lizard’s Tail tanaman asli Amerika Serikat wilayah tenggara, tanaman yang tumbuh di air dangkal, di sepanjang rawa, dan sungai. Sangat jarang ditemukan tanaman ini tenggelam dalam air di alam. Tanaman yang mudah dibudidaya secara emersed atau di tanah gembur, namun jika tanaman ditanam didalam aquascape ada persyaratan agar tanaman tumbuh dengan optimal yaitu cahaya harus intensif dan sangat membutuhkan suplai CO2 dan juga penambahan nitrat, fosfat, lalu penambahan pupuk cair micro. Perbanyakan tanaman dengan cara menanam kembali stek dari saat memotong tanaman ke dalam substrat dengan cara ini akan mempercepat tanaman tumbuh menjadi padat dalam w